Dewi Arni, S.Pd.

Halaman ini berisi daftar guru SMP Swasta Annysa yaitu Dewi Arni, S.Pd.

Nama : Dewi Arni, S.Pd.
NUPTK : -
NIP : -
Tempat Lahir : Klambir Lima, 21 Juni 1997
Agama : Islam
Jenis Kelamin : Perempuan
Status : GTY
No. HP : 083153775754
Email : dewiarni97@gmail.com
Jenis PTK : Guru Bahasa Indonesia
Jabatan : Wali Kelas VII & IX
Alamat : Perumahan Griya Klambir Indah 2 No. B1 Kelurahan : Klambir Lima, Kecamatan: Hamparan Perak, Kabupaten : Deli Serdang, Provinsi : Sumatera Utara.

Dewi Arni

Guru adalah pekerjaan yang sangat mulia, yang dikenal dengan Guru tanpa tanda jasa. 

Karena ada ungkapan yang mengatakan ”Guru bukan orang pintar, tetapi dia bisa membuat orang lain menjadi pintar. Guru bukan orang hebat, tetapi dia bisa membuat orang lain jadi hebat”

Tidak mungkin seseorang bisa menjadi, dokter, polisi, tentara, guru, lurah, camat, bupati, gubernur, bahkan sampai presiden, tanpa jasa guru.

Saya sudah mengabdi kurang lebih 4 tahun menjadi seorang guru di Yayasan Pendidikan Islam Annysa. 

Selagi usia saya masih muda, saya akan berusaha menjadi guru yang menggunakan kreativitas dalam kesenangan belajar dan mengajar. 

Dari awal mengajar saya mengampu satu mata pelajaran yaitu Bahasa Indonesia, Menurut saya pelajaran Bahasa indonesia ialah pelajaran yang sangat menyenenangkan karena didalamnya mengandung keindahan kata-kata seperti puisi, syair dan gurindam yang menyenangkan jika di dengar, kemudian mengandung kebudayan indonesia dengan adanya pantun pantun yang selalu mengandung makna yg tersirat didalamnya. 

Dalam pelajaran bahasa indonesia kita bisa belajar bermain dengan kata, dari yang ambigu, baku dan tidak baku, dari kata yang awalnya tidak dipahami menjadi paham. 

Di dalam bahasa indonesia juga terdapat majas-majas yang mengumpamakan maksud dari kata kata tersebut tanpa harus menyampaikan kata yang sebenarnya. 

Saya sangat suka mengajarkan pelajaran Bahasa Indonesia ke siswa karena siswa nantinya akan semakin berpikir kritis dan kreatif dalam memilah keindahan kata-kata, siswa menjadi bijak dalam memilih kata dan nantinya akan berani tampil dalam berpidato di depan khalayak ramai. 

Saya berharap di kemudian hari anak-anak bangsa indonesia semakin mengaggumi bahasa inti mereka, yaitu bahasa indonesia dan semakin lantang dalam berkomunikasi yang terbaik. Aamiin.

Terima Kasih.

Berbagi

Posting Komentar